Skip to main content

Posts

Showing posts from July, 2018

Makalah Resume Konsep-konsep dalam Penelitian Kuantitatif

  Assalaamu'alaikum, gimana kabarnya hari ini good readers. Sudah dipertengahan juli nih semoga masih sehat semua yaa. Oke pembaca yang budiman dan para pencari ilmu, disini saya akan sedikit berbagi mengenai hasil  resume saya tentang Konsep-konsep dalam Penelitian Kuantitatif , yang di dalamnya berisi  materi tentang variabel dan definisi operasional, data dan skala pengukuran, populasi dan sampel, dsb. Langsung saja ya dibaca, semoga membantu :)  Variabel dan definisi operasional Dalam setiap penelitian pasti terdapat variabel penelitian. Jumlah variabel penelitian bisa hanya satu namun juga bisa lebih dari satu. Variabel penelitian pada hakikatnya merupakan konsep yang nilainya ingin diketahui oleh peneliti. Tidak sedikit variabel yang terlibat dalam suatu penelitian sifatnya abstrak, dalam arti tidak jelas wujud dan ukurannya, sehingga sulit juga ditentukan nilainya. Menurut Sugiyono (2009:60), variabel penelitian pada dasarnya adalah segala sesuatu yang berben